Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Sertu Een Setiyono Latih PBB di SMK Muhammadiyah 1 Kalirejo

Media Teritori Koramil 411-15/Kalirejo Pendidikan pembinaan karakter (Character Bulding) bagi siswa sekolah dalam membentuk sikap, kedisplinan, kekompakan, loyalitas dan kepedulian, rasa persatuan dan rasa tanggung jawab. Untuk itu Babinsa Koramil 411-15/Kalirejo Kodim 0411/KM Sertu Een Setiyono atas permintaan dari pihak sekolah memberikan pelatihan dasar Latihan Baris Berbaris dan Tata Cara Upacara kepada 120 siswa-siswi SMK Muhammadiyah 1 Kalirejo Kecamatan Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah. Minggu (10/12/23)  Pembentukan karakter ini bukan hanya merupakan tanggung jawab dinas-dinas pendidikan, akan tetapi juga merupakan tanggung jawab pemerintah termasuk TNI. Pelatihan LBB (Latihan Baris Berbaris) sebagai wujud latihan fisik guna menanamkan kebiasaan dalam tata cara kehidupan yang diarahkan kepada terbentuknya sikap dan perilaku seseorang agar memiliki disiplin yang tinggi.  Disinilah langkah awal bagi anak-anak sekolah untuk mengenalkan kedisplinan dan suatu latihan awal ...

Postingan Terbaru

Ibu Sumi Mendapat Bantuan Septic Tank Portable dari Pemda Lamteng

Sejumlah 450 Siswa-siswi SMK Maarif 01 Sendang Agung Ikuti Upacara Bendera Senin Tiap Minggunya

Sertu Een Setiyono dan Aipda Eko Winarno Latih Calon Pasukan Pengibar Bendera Kecamatan Sendang Agung

Dua Anggota Koramil 411-15/KR Hadir dalam Giat Pembukaan Perkemahan Sabtu Minggu

Sejumlah 32 orang siswa-siswi yang bermasalah ikuti program Bimbingan Konseling

Sertu Een Setiyono Berharap Spensa Championship Berlanjut

Kapolsek Kalirejo didampingi Batituud Koramil 15 Pimpin Apel Sinergitas TNI - Polri

Sertu Een Setiyono Ajak 131 Siswa-siswi SD Negeri Sinar Rejo Tingkatkan Kedisiplinan

Danramil 411-15/KR Dukung Giat Positif Anggotanya

Rumah Pak Kadus 08 Sendang Rejo Mulai direhab